JOB DESC,  KELOMPOK KHUSUS

AKSI BERSIH KAMPUS #3

Rabu, 22 Oktober 2025

Himpunan Mahasiswa Sipil Fakultas Teknik Universitas Hasanuddin (HMS FT-UH) di bawah Kelompok Khusus Forum Studi Interaksi Lingkungan atau disingkat FOSIL memiliki salah satu jobdesk yaitu Aksi Bersih Kampus #3, didasari dari aspek kepedulian lingkungan dan diharapkan dapat meningkatkan pemahaman juga kesadaran anggota HMS FT-UH terhadap permasalahan lingkungan dimulai dari permasalahan sampah di daerah kampus Fakultas Teknik Universitas Hasanuddin.

Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian anggota HMS FT-UH terhadap permasalahan lingkungan khususnya sampah yang ada dilingkungan sekitar dan juga sebagai upaya meningkatkan kesadaran anggota agar tidak membuang sampah sembarangan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *